Kegagalan Pemburu dan Kelinci

    Si ayah tersenyum dan berkata, "Kegagalan-mu kali ini adalah sebuah pelajaran yang sangat berharga buatmu, anakku. Kelinci-kelinci itu adalah sasaran yang bagus. Salahnya bukan karena kelincinya yang kecil dan lincah, tetapi karena kamu tidak fokus pada titik sasaran! Sebentar mengarah ke kiri dan sebentar ke kanan. Ingat! Kamu tidak mungkin dapat melakukan dua pekerjaan sekaligus di saat yang bersamaan. Kamu harus menentukan satu pilihan dan fokus untuk menyelesaikannya

    Kutipan di atas sengaja Sekar ambilkan dari Artikel yang berjudul "Pemburu dan Kelinci". Artikel ini bercerita tentang seorang anak muda yang merasa bangga mempunyai ayah seorang pemburu, sehingga ia mau belajar menggunakan senjata panah, dan belajar berburu agar sehebat ayahnya. Namun dalam proses itu, ternyata ada yang tidak sinkron atau tidak sama, yaitu perhatian si anak muda dengan perhatian ayahnya. dimana letak bedanya? Baca kembali kutipan di alinea pertama di atas yang sengaja Sekar copas, sebagai inti dari percakapan ayah dan anak tersebut. Ingin membaca secara lengkap cerita itu. baca selengkapnya pemburu dan kelinci motivasi Andre Wongso atau Sahabat Sekar bisa berkunjung ke situsnya www.andriewongso.com untuk artikel-artikel motivasi yang lebih banyak.

    Banyak cerita yang mampu menjadi pemicu semangat, dan proses pembelajaran dalam membangun diri. Semoga artikel ini dapat bermanfaat semestinya.
    Salam

    Sumber : www.andriewongso.com
    Posted by Teguh De

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Masukkan komentar dan atau pertanyaan .......